Jumat, 02 Februari 2018

Media Penyimpanan

farezaaini.blogspot.com

Media penyimpanan

Assalamualaikum.wr.wb


    Haloo............para readers pada kesempatan ini saya akan menyampaikan tentang media penyimpanan data pada komputer untuk itu apabila ada salah kata dan kebetulan ada kata yang sama saya minta maaf dan semoga bermanfaat bagi kalian semua yang membaca nya Aminn...........

Media Penyimpanan Data adalah alat penyimpan data untuk menyimpan data dan program dimana data / program yang disimpan tersebut bisa dibaca dan dibuka kembali untuk diproses kembali di komputer atau laptop.

Berikut ini adalah beberapa jenis media penyimpanan data dan fungsinya pada komputer yaitu:
 1.Floppy Disk

fungsi sebagai tempat penyimpanan data pada komputer yang bersifat portable dimana perangkat keras ini berjaya didunia teknologi komputer pada tahun 1990-an.

   
 2.Hard Disk

   Hard disk ini berfungsi untuk menyimpan data yang dihasilkan dari proses komputer / laptop.Di dalamnya terdapat ruang simpan utama yang didalam CPU Komputer.

3.FLASHDISK
Pasti kalian pernah mendengar istilah tentang flashdisk bukan??Flashdisk adalah sebuah tempat penyimpanan data dan dapat dibawa kemana mana.flashdisk juga berfungsi untuk menyimpan berbagai jenis macam data dan  dapat memindahkan data dengan mudah

4.RAM (RANDOM ACCESS MEMORY)

    Berfungsi sebagai pendukung / pelayanan pada saat prosessor sedang melakukan komputing.ram memiliki sifat sebagai penyimpanan sementara


5. CLOUD STORAGE

     adalah  penyimpanan data pengguna dengan menggunakan media penyimpanan di internet.cloud storage juga memiliki kelebihan yaitu bisa diakses dimana saja asal terhubung dengan internet.





TERIMA KASIH ATAS KUNJUNGAN ANDA...........

2 komentar:

Implementasi Link WAN Pada Perusahaan

Jaringan WAN Wide area network adalah suatu jaringan yang digunakan untuk membuat interkoneksi antar jaringan local yang secara fisi...